Selasa, 14 Juni 2011

About M. Reza Anugrah



Reza udah mulai ngedance sejak kelas 6 SD. Dari keterampilan ngedancenya, cowok yang suka sama film "Pirrates of Carribean" ini menang juara 1 di Kejurnas Dance Competition. Setahun berikutnya doi nyabet juara satu diajang yang sama.  Siswa kelas 2 SMA ini adalah orang yang ceplas-ceplos, gak heran doi jadi rapper andalannya SM*SH. Sejak kecil doi sudah ikut berbagai macam jenis olahraga seperti beladiri dan renang. Dengan kemampuan beladirinya, pada tahun 2007 cowok yang suka siomay dan bakso urat ini jadi juara pertama Kejurda Kempo. Cowok yang milih Tamara Blezensky jadi cewek idamannya ini ngaku kalo kangen main layang-layang karena semenjak jadi personil SM*SH doi ga bisa main layangan lagi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar